Tren Media Sosial Di Digital Marketing 2024: Masa Depan Interaksi Brand Dan Konsumen
Di era digital yang terus berkembang, media sosial telah menjadi kekuatan yang tidak dapat diabaikan dalam strategi marketing. Seiring dengan berjalannya waktu, tren dalam digital marketing, khususnya di media sosial, mengalami perubahan yang signifikan. Pada tahun 2024, beberapa perkembangan...
Tren Terbaru dalam Digital Marketing pada Tahun 2024
Digital marketing terus mengalami evolusi pesat seiring perkembangan teknologi dan perubahan perilaku konsumen. Menjelang tahun 2024, ada sejumlah tren terbaru yang diperkirakan akan memengaruhi strategi digital marketing perusahaan. Dalam artikel ini, kita akan menjelajahi beberapa tren terbaru...
5 Tren Teknologi 2024 Kecerdasan Buatan Versi IBM
Roy Kosasih juga mengungkap 5 tren teknologi pada 2024. Berikut informasinya. 1. AI bukan lagi pilihan, tapi kebutuhan Tiga dari empat pemimpin perusahaan menyatakan bahwa dominasi dalam persaingan bisnis bergantung pada kepemilikan teknologi AI generatif yang paling mutakhir. Meskipun demikian,...
5 Prediksi Tren Digital Marketing di Tahun 2024
Daftar Isi: 1. Pemanfaatan AI di berbagai lini 2. TikTok Semakin Mencuat 3. Short Video Mendominasi Platform Media Sosial 4. Influencer Tetap Populer, Namun Menjadi Lebih Spesifik 5. Algoritma Terus Berubah Kesimpulan Digital marketing terus mengalami...
Inilah 6 Tren Digital Marketing di Tahun 2024
Dunia digital marketing atau pemasaran digital selalu berubah seiring dengan perkembangan teknologi dan platform yang digemari oleh konsumen. Tahun 2024 diproyeksikan akan tetap menjadi tahun yang penuh dengan tren pemasaran digital. Sebagai pelaku startup digital, tentunya kita tidak boleh...
Strategi Digital Marketing 2024 Menguasai Perubahan dan Meningkatkan Konversi
Ingin Tahu Kunci Sukses Bisnis di 2024? Semua pebisnis pasti mempunyai impian menginginkan bisnis lancar, pelanggan yang banyak, penghasilan meningkat dan menjadi bisnis jangka panjang yang mampu bertahan lama. Bagaimana caranya supaya semua itu bisa terwujud di tahun 2024 mendatang? Baca...
Memahami Perkembangan Teknologi untuk Digital Marketing Tahun 2024
Tahun 2023 tinggal hitungan hari, dan dalam waktu dekat kita akan beralih menuju tahun 2024. Dalam menyambut tahun baru, sebagai pebisnis tentunya Anda ingin melakukan berbagai persiapan yang dapat bermanfaat untuk bisnis Anda. Salah satunya adalah merancang strategi digital marketing yang akan...
Menilik Tren Digital Marketing 2024, Ada Apa Aja Ya?
Di era yang teknologinya semakin canggih, industri digital marketing pun ikut berkembang. Bukan cuma dari teknologi, perkembangan dunia digital marketing juga dipengaruhi oleh perubahan consumer behavior atau perilaku konsumen yang dinamis. Digital marketing sendiri berperan penting dalam...
Setidaknya Inilah Prediksi Google tentang Pemasaran Digital di Tahun 2024
Pada tahun 2024, pertumbuhan bisnis akan jadi fokus utama. Sebab, ketidakpastian ekonomi diperkirakan akan terus berlanjut. Namun, selalu akan ada banyak peluang untuk beradaptasi, bereksperimen, dan muncul orientasi yang mendorong pada pertumbuhan bisnis yang profitable. Kuncinya adalah kemampuan...
Tahun 2024, AI Diprediksi jadi Tulang Punggung Strategi Pemasaran Digital
Exabytes menyelenggarakan acara konferensi pemasaran, MarketingFest 2023 di Soehanna Hall, Jakarta pada Rabu (29/11/2023). Exabytes sebagai penyelenggara MarketingFest telah berkiprah selama 21 tahun dan melayani lebih dari 160.000 pelanggan di seluruh dunia. {sales1} Acara ini ...









